Dari 6 pertemuan terakhir kedua tim di Liga Inggris, Chelsea lebih dominan. Yakni, mengemas 4 kemenangan dan 2 kalah.
07 Feb 2010: Chelsea 2 - 0 Arsenal
29 Nov 2009: Arsenal 0 - 3 Chelsea
10 Mei 2009: Arsenal 1 - 4 Chelsea
30 Nov 2008: Chelsea 1 - 2 Arsenal
24 Mar 2008: Chelsea 2 - 1 Arsenal
17 Des 2007: Arsenal 1 - 0 Chelsea
Pada laga Minggu malam WIB (3/10) nanti, Chelsea tak bisa diperkuat Lampard, Kalou, Benayoun, dan Bosingwa akibat cedera. Sedangkan Arsenal minus Fabregas, Walcott, Van Persie, Almunia, dan Bendtner, juga akibat dibelit cedera.
Dari fakta-fakta di atas, kali ini Chelsea lebih diunggulkan. Apalagi, Drogba dipastikan bermain. Berdasar catatan statistik, striker asal Pantai Gading itu sudah 12 kali tampil melawan Arsenal. Dan, ketika dia tampil lawan Arsenal, The Blues tidak pernah kalah.
Bursa Asian Handicap 0 : 3/4
____________________
No comments:
Post a Comment