‘’Di film ini saya didatangi setan saat sedang mandi,” ujar Debby di lokasi syuting film 13 Cara Memanggil Setan, Bekasi, Jawa Barat, Senin (29/11), seperti dikutip inilah.com.
Namanya ketakutan, walau tanpa mengenakan sehelai benang pun, ia tetap saja lari terbirit-birit. Debby mengaku, dalam adegan inilah yang paling membuatnya tertantang. Pasalnya, ia mesti benar-benar tampil telanjang bulat.
"Karena ini tuntutan skenario dan merupakan adegan yang tetap harus saya lakukan, kenapa tidak? Yang penting profesional. Apalagi, saya melihat sutradaranya bagus. Jadi yang muncul bukan kesan porno yang jorok, tapi malah jadi artistik,” tutur Debby.
Ki Kusumo mengatakan bahwa setiap adegan dikemas eksklusif dan berbeda. “Yang penting, semua adegan dalam film 13 Cara Memanggil Setan kami kemas secara eksklusif. Jadi yang muncul kesannya akan beda dengan film-film lain,” ujarnya.
____________________
No comments:
Post a Comment