Sebiji gol Inter dicetak Pazzini di menit 52. Bermula dari kerja sama dengan Goran Pandev, Pazzini menguasai bola di kotak penalti lawan dan dengan tendangan kaki kanan, striker timnas Italia itu merobek jala Rosati.
Rosati memprotes gol tersebut karena menurutnya Pazzini menggunakan tangan saat mengontrol bola hasil operan Pandev. Namun wasit tetap mengesahkan gol itu.
Kemenangan atas Lecce membuat Inter kini mengemas poin 60 dari 30 pertandingan. Pasukan Leonardo cuma tertinggal dua angka dari AC Milan.
Hasil lainnya:
Fiorentina 2 - 2 AS Roma
Bari 1 - 2 Chievo
Bologna 1 - 1 Genoa
Juventus 2 - 1 Brescia
Sampdoria 0 - 1 Parma
Udinese 2 - 0 Catania
Napoli 2 - 1 Cagliari
____________________
No comments:
Post a Comment