Saturday, April 23, 2011

Hasil Skor Barcelona vs Osasuna 24 April 2011 | Pertandingan Liga Spanyol Minggu Ini

Hasil Skor Barcelona vs Osasuna 24 April 2011 | Pertandingan Liga Spanyol Minggu Ini – Barcelona kian dekat ke tangga juara Liga Spanyol musim ini. Itu menyusul kemenangan 2-0 atas Osasuna, Minggu (24/4) dinihari WIB.

Kendati bermain di Camp Nou, kemenangan itu tidak diraih dengan mudah. Barca harus menunggu hingga pertengahan babak pertama sebelum akhirnya David Villa mencetak gol. Satu gol lainnya disumbangkan Messi di pengujung babak kedua.

Barca kini mengemas poin 88 atau unggul delapan angka dari Madrid yang pada Sabtu (23/4) malam WIB menang 6-3 atas Valencia.

____________________

No comments:

Post a Comment